KISI - KISI ASESMEN MADRASAH
- Menentukan pasangan besaran dan satuan yang benar
- Membaca hasil pengukuran jangka sorong
- Menentukan perpindahan (konsep perpindahan)
- Menentukan jarak dari grafik v-t ( jarak = luas daerah grafik)
- Menentukan gambar yang menghasilkan percepatan terbesar (konsep F = m.a)
- Menentukan berat benda di permukaan planet ( konsep wx/wb = mx/mb . (rb/rx)2 )
- Menentukan persamaan usaha dari benda yang bekerja 2 gaya (konsep W = sigma F. s)
- Menentukan kecepatan setelah tumbukan pada tumbukan lenting sempurna (konsep tumbukan lenting sempurna)
- Menentukan letak titik berat benda homogen berbentuk H (konsep titik berat)
- Menentukan pertambahan pegas dari susunan pegas campuran 5 pegas ( F = k. x)
- Menentukan massa jenis benda yang tercelup (pbenda . Vbenda = pfluida. Vfluida)
- Menentukan jarak mendatar dari tabung bocor (x = 2 akar h1.h2)
- Menentukan suhu akhir campuran (m1.c1.AT1 = m2.c2.AT2)
- Menentukan energi kinetik gas (Ek sebanding dengan T)
- Menentukan usaha pada proses termodinamika ( W = Wab + Wbc ; W = luas daerah dibawah grafik)
- Menentukan jenis gelombang berdasarkan medium perambatannya
- Menentukan cepat rambat gelobang dari suatu grafik (v = lambda. f)
- Menentukan besaran gelombang dari persamaaan gelombang berjalan
- Menentukan frekuensi pendengar (konsep efek dopler)
- Menentukan keunggulan layar LED dibanding LCD
- Menentukan hambatan dari suatu pengukuran tegangan dan kuat arus listrik
- Menentukan kuat arus listrik menggunakan hukum I kirchof f
- Menentukan besar dan arah gaya coulomb
- Mdnentukan gambar medan listrik yang benar dari suatu gambar
- Menentukan besar dan arah kuat medan listrik suatu titik diantara kedua muatan
- Menentukan kutub kutub magnet
- Menentukan gaya lorentz yang benar dari suatu gambar
- Menentukan aplikasi induksi elektromagnetik pada produk teknologi
- Menentukan jumlah lilitan sekunder dari sebuah trafo
- Menentukan kuat arus listrik pada rangkaian RLC
- Menentukan sifat gelombang elektromagnetik
- Menentukan urutan spektrum GE dari frekuensi terbesar ke terkecil
- Menentukan urutan spektrum GE dari panjang gel. terpendek ke terpanjang
- Menentukan panjang pesawat yang bergerak dengan konsep konstraksi panjang
- Menentukan kelemahan atom dalton
- Menentukan arti lambang unsur 3Li7
- Menentukan manfaat radioisotop
- Menentukan umur fosil
- Menentukan energi alternatif pengganti BBM
- Menentukan cara penghematan energi